Membuka usaha sendiri merupakan hal yang paling menguntungkan
ketimbang saat kita bekerja dibawah orang lain (karyawan). Selain
membuka peluang untuk menjadi mandiri, anda juga dapat membuka koneksi,
mengembangkan ide, mendapatkan keuntungan finansial dan emosional yang
lebih daripada anda bekerja sebagai karyawan.
Selain itu, anda juga dapat membantu lebih banyak orang dengan
mengembangkan lapangan pekerjaan. Ini adalah beberapa keuntungan yang
dapat anda manfaatkan jika membuka bisnis sendiri, yaitu:
1. Melatih Kemandirian
Membuka usaha membuat Anda berusaha untuk memasarkan suatu
produk dengan usaha anda sendiri. Ini berarti anda terdorong untuk
memikirkan ide-ide lebih kreatif dan bukan mengikuti pola kerja
perusahaan yang cenderung memberikan perintah bagi Anda untuk melakukan
sesuatu.
Banyak orang yang memiliki hobi serta kesukaan dan mimpi untuk
membuat produk mereka menjadi terkenal untuk kepuasan pribadi, atau
untuk tujuan yang lebih mulia yaitu membantu orang lain. Kebanyakan
orang sengaja membuka usaha bisnis pribadi dengan maksud dan tujuan
untuk mencapai impian mereka, misalnya untuk menjadi toko sparepart
terbesar di kota Tangerang. Maka, kebanyakan orang akan fokus pada apa
yang menjadi tujuan mereka.
3. Menghidupkan Ekonomi Mikro
Tidak hanya mendapatkan keuntungan sendiri. Dengan cara membangun
usaha sendiri, kita juga dapat meningkatkan makro ekonomi di negara
kita. Ekonomi mikro merupakan denyut nadi masyarakat akar rumpun.
Kebanyakan ibu rumah tangga yang tidak bekerja dapat membantu
penghasilan keluarga mereka dengan cara bisnis di rumah. Tak hanya itu,
membuka usaha juga dapat membantu meningkatkan kemampuan kemandirian
masyarakat dalam skala yang lebih luas. Akan ada orang-orang yang
membantu produksi, pemasaran, serta hal lainnya.
4. Melatih jiwa wirausaha/enterpreneurship
Dengan membuka usaha sendiri jiwa wirausaha yang ada dalam diri akan secara otomatis terlatih dan terus terasah. Anda bebebas menentukan bentuk dan sistem kerja yang anda jalankan. Anda juga bisa mengontrol sendiri hal-hal yang perlu ditingkakan.
Dengan membuka usaha sendiri jiwa wirausaha yang ada dalam diri akan secara otomatis terlatih dan terus terasah. Anda bebebas menentukan bentuk dan sistem kerja yang anda jalankan. Anda juga bisa mengontrol sendiri hal-hal yang perlu ditingkakan.
5. Membuka lapangan kerja dan membantu orang lain untuk memiliki pekerjaan
Jelas ketika anda membuka usaha dan menjalankannya akan membutuhkan tenaga orang lain untuk membuat usaha menjadi besar dan berjalan sesuai rencana. Anda tidak akan dapat menjalankannya sendiri. Jadi ketika usaha sudah mulai besar anda dapat merekrut karyawan dan mempekerjakannya lalu menggajinya. Dengan begitu anda sudah membantu orang lain menemukan pekerjaan dan ikut mengurangi pengangguran di negeri ini.
Jelas ketika anda membuka usaha dan menjalankannya akan membutuhkan tenaga orang lain untuk membuat usaha menjadi besar dan berjalan sesuai rencana. Anda tidak akan dapat menjalankannya sendiri. Jadi ketika usaha sudah mulai besar anda dapat merekrut karyawan dan mempekerjakannya lalu menggajinya. Dengan begitu anda sudah membantu orang lain menemukan pekerjaan dan ikut mengurangi pengangguran di negeri ini.
No comments:
Post a Comment